Minggu, 26 Januari 2014

Apa itu Twitter Phishing ? 

Twitter Phishing biasanya berupa Tweet otomatis yang bukan di tulis oleh pemilik akun dan biasanya berupa ajakan yang disertai dengan tautan. Bila kita klik tautan tersebut, maka akun twitter kita akan meretweet hal yang kita klik secara otomatis dan akan terjadi secara berkala. 

Jenisnya bukan itu saja. Twitter Phishing juga ada melalui Direct message atau yang biasa kita kenal dengan DM.

Contoh akun twitter yang meretweet otomatis dan berkala akibat terkena phishing

Contoh phishing melalui Direct Message

Langkah - langkah yang dapat diambil apabila sudah terkena phishing adalah :

  1. Login ke akun twitter kita dan usahakan lewat browser yang ada pada PC
  2. Masuk pada menu setting dengan cara seperti gambar berikut

  • Setelah berada pada menu setting maka kita pilih apps lalu kita klik Revoke access pada aplikasi yang kira kira mencurigakan.


Categories:

1 komentar:

  1. punya saya kayak gini, dicek applikasi gda app yang aneh2, jadi gimana???

    BalasHapus

Follow me on Twitter!